MEGA SINTIA, S.Kep (2024) ASUHAN KEPERAWATAN GAWAT DARURAT GANGGUAN SISTEM MUSKULUSKOLETAL, FRAKTUR ORBITA DEXTRA, DENGAN MASALAH KEPERAWATAN UTAMA NYERI AKUT PADA TN.M DI RUANG UGD RUMAH SAKIT SUAKA INSAN BANJARMASIN. Other thesis, UNSPECIFIED.
![]() |
Text (COVER)
COVER DEPAN MEGA SINTIA.docx Download (242kB) |
![]() |
Text (BAB I)
CHAPTER1_MEGA SINTIA.docx Download (523kB) |
![]() |
Text (BAB II)
CHAPTER2_MEGA SINTIA.docx Restricted to Repository staff only Download (58kB) |
![]() |
Text (BAB III)
CHAPTER3_MEGA SINTIA.docx Download (25kB) |
![]() |
Text (BAB IV)
CHAPTER4_MEGA SINTIA.docx Restricted to Repository staff only Download (22kB) |
![]() |
Text (BAB V)
CHAPTER5_MEGA SINTIA.docx Download (20kB) |
![]() |
Text (REFERENSI)
DAFUS.docx Download (22kB) |
![]() |
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRA_MEGA SINTIA.docx Download (1MB) |
Abstract
ASUHAN KEPERAWATAN GAWAT DARURAT GANGGUAN SYSTEM MUSKULUSKOLETAL ,FRAKTUR ORBITA DEXTRA, DENGAN MAALAH KEPERAWATAN UTAMA NYERI AKUT PADA TN.M DI RUANG UGD RUMAH SAKIT SUAKA INSAN BANJARMASIN OLEH MEGA SINTIA megasintia120@gmail.com Latar belakang: Salah satu masalah kegawatdaruratan medik adalah fraktur. Fraktur merupakan penyebab kematian ketiga di Indonesia setelah penyakit jantung koroner dan tuberculosis. Fraktur atau dikenal juga dengan patah tulang merupakan keadaan dimana terputusnya kontinuitas tulang yang umumnya disebabkan oleh karena tekanan yang berlebihan. Tujuan: Menggambarkan proses dan hasil asuhan keperawatan gawat darurat untuk mengatasi masalah nyeri akut dengan tindakan distraksi rileksasi Tarik nafas dalam dan kolaborasi pemberian analgesic. Hasil: hasil pengkajian pasien mengeluh nyeri skala nyeri pasien 6, mual dan pusing. Tampak pasien mendapatkan 10 jahitan 8 di bagian atas mata sebelah kanan dan dua di bawah mata sebelah kanan. Kesadaran pasien composmentis, namun pasien tidak bisa membuka mata karena masih bengkak.Diagnosa keperawatan nyeri akut berhubungan dengan agen pencideraan fisik. Intervensi yang diterapkan pada pasien adalah mengajarkan teknik distraksi relaksasi tarik nafas dalam dan memberikan obat analgetik untuk menurunkan nyeri. Implementasi yang dilakukan adalah mengajarkan pasien melakukan teknik napas dalam dan berkolaborasi pemberi bat analgetik antrain 3x1 mg. Dari hasil evaluasi tersebut dapat di lihat bahwa intervensi manajemen nyeri tercapai dengan baik pada pasien dan mendapatkan hasil yang sesuai dengan kriteria yang sudah ditentukan Kesimpulan: Setelah dilakukan tindakan manajemen nyeri selama 180 menit, didapatkan nyeri akut pada pasien dapat teratasi dengan tindakan manajemen nyeri ditandai dengan berkurangnya skala nyeri yang dirasakan klien dari skala 6 ke skala 3. Kata kunci: Gawat darurat, nyeri akut, manajemen nyeri. ABSTRACK EMERGENCY NURSING CARE FOR MUSCULOSCOLLAL SYSTEM DISORDERS, DEXTRA ORBITAL FRACTURES, WITH THE MAIN NURSING CARE FOR ACUTE PAIN IN TN. M IN THE EMERGENCY ROOM OF SUAKA INSAN HOSPITAL BANJARMASIN BY MEGA SINTIA megasintia120@gmail.com Background: One of the problems of medical emergencies is fractures. Fractures are the third leading cause of death in Indonesia after coronary heart disease and tuberculosis. Fracture or also known as fracture is a condition in which bone continuity is interrupted which is generally caused by excessive pressure. Objective: To describe the process and results of emergency nursing care to overcome acute pain problems with relaxation distraction actions, deep breaths, and collaboration of analgesic administration. Results: the results of the assessment of patients complaining of pain on the pain scale of patient 6, nausea and dizziness. It appeared that the patient got 10 stitches 8 in the upper part of the right eye and two under the right eye. The patient's consciousness is composmentis, but the patient cannot open his eyes because he is still swollen. Acute pain nursing diagnosis is related to physical injury agents, tissue integrity disorders are related to mechanical factors: terauma, and the risk of infection is related to damage to skin integrity. The intervention applied to the patient is to teach distraction techniques, relaxation, deep breath and administer analgetic medication to reduce pain. The implementation carried out is to teach patients to do deep breathing techniques and collaborate with the 3x1 mg analgetic bat giver. From the results of the evaluation, it can be seen that the pain management intervention is well achieved in patients and gets results in accordance with the predetermined criteria Conclusion: After 180 minutes of pain management measures, acute pain in patients can be resolved with pain management measures characterized by a reduction in the pain scale felt by the client from scale 6 to scale 3. Keywords: Emergency, acute pain, pain management.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Depositing User: | Abdul Kadir S.Kom |
Date Deposited: | 21 Jan 2025 05:34 |
Last Modified: | 21 Jan 2025 05:34 |
URI: | https://repository.stikessuakainsan.ac.id/id/eprint/565 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |