STUDI FENOMENOLOGI : PENGALAMAN MAHASISWA KEPERAWATAN STIKES SUAKA INSAN YANG MEMILIKI PERILAKU SELF HARM

ZUBAIDAH (2024) STUDI FENOMENOLOGI : PENGALAMAN MAHASISWA KEPERAWATAN STIKES SUAKA INSAN YANG MEMILIKI PERILAKU SELF HARM. Other thesis, STIKES SUAKA INSAN.

[img] Text (COVER)
COVER ZUBAIDAH.pdf

Download (552kB)
[img] Text (ABSTRACK)
Abstract.pdf

Download (200kB)
[img] Text (BAB I)
Chapter 1.pdf

Download (278kB)
[img] Text (BAB II)
Chapter 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (297kB)
[img] Text (BAB III)
Chapter 3.pdf

Download (243kB)
[img] Text (BAB IV)
Chapter 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (647kB)
[img] Text (BAB V)
Conclusion.pdf

Download (149kB)
[img] Text (REFERENSI)
References.pdf

Download (175kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
Appendices.pdf

Download (3MB)

Abstract

STUDI FENOMENOLOGI :PENGALAMAN MAHASISWA KEPERAWATAN STIKES SUAKA INSAN YANG MEMILIKI PERILAKU SELF HARM Zubaidah1 , Lanawati2 , Lucia Andi Chrismilasari3 Email: [email protected] INTISARI Latar Belakang : Menyakiti diri sendiri atau self harm menjadi fenomena kesehatan jiwa yang mulai sering dijumpai. Perilaku self harm berdampak terhadap fisik dan psikologis dari individu yang melakukannya. Fenomena perilaku self harm ini ditemukan di kalangan mahasiswa keperawatan. Perilaku self harm pada mahasiswa keperawatan dapat terjadi dan bersifat sangat kompleks. Eksplorasi mendalam melewati indept interview perlu dilakukan untuk memahami fenomena perilaku self harm khususnya dikalangan mahasiswa keperawatan. Tujuan Penelitian: Mengeksplorasi pengalaman mahasiswa keperawatan yang memiliki riwayat perilaku self harm. Metode : Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan fenomenologi deskriptif. Partisipan berjumlah 7 orang yang terskrining memiliki perilku self harm dengan teknik purposive sampling dengan kriteria inklusi dan ekslusi. Pengumpulan data dengan in depth interview dan dianalisis dengan teknik thematic analysis. Hasil : Penelitian ini menghasilkan 3 tema utama ; Gambaran perilaku self harm pada mahasiswa keperawatan, Perasaan setelah melakukan self harm dan Harapan terhadap perilaku self harm. Hasil eksplorasi mendalam pada partisipan yang memiliki riwayat self harm ditunjukkan dengan pengalaman pertama, faktor penyebab, tujuan, bentuk, frekuensi, dampak, persepsi, perasaan dan harapan setelah tindakan self harm. Kesimpulan : Terdapat 3 tema terkait dengan eksplorasi pengalaman mahasiswa keperawatan dengan ada temuan bentuk baru yaitu skin picking. Temuan baru ini menambah wawasan mengenai variasi bentuk self harm yang dapat dilakukan oleh individu. Kata Kunci : Self harm, Mahasiswa, Keperawatan 1 Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Suaka Insan Banjarmasin 2 3 Dosen Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Suaka Insan Banjarmasin 7 PHENOMENOLOGICAL STUDY: THE EXPERIENCE OF STIKES SUAKA INSAN NURSING STUDENTS WHO HAVE SELF HARM BEHAVIOR Zubaidah1 , Lanawati2 , Lucia Andi Chrismilasari3 Email: [email protected] ABSTRACT Background: Self-harm is a mental health phenomenon that is often encountered. Self harm behavior has an impact on the physical and psychological of the individual who does it. The phenomenon of self harm behavior is found among nursing students. Self harm behavior in nursing students can occur and is very complex. In-depth exploration through in-depth interviews needs to be done to understand the phenomenon of self harm behavior, especially among nursing students. Research Objective: To explore the experiences of nursing students who have a history of self-harm behavior. Methods: This study used a qualitative method with a descriptive phenomenological approach. Participants totaled 7 people who were screened for self-harm behavior using purposive sampling technique with inclusion and exclusion criteria. Data collection with in depth interviews and analyzed with thematic analysis techniques. Results: There are 3 themes related to the exploration of nursing students' experiences with the discovery of a new form of skin picking. This new finding adds insight into the variety of forms of self harm that can be carried out by individuals. Conclusion: There are 3 themes related to the exploration of nursing students' experiences with the discovery of a new form, namely skin picking. Keywords: Self harm, students, nursing 1 Student of STIKES Suaka Insan Banjarmasin 2 3Lecturer of STIKES Suak Insas Banjarmasin

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Abdul Kadir S.Kom
Date Deposited: 23 Sep 2024 03:13
Last Modified: 23 Sep 2024 03:13
URI: https://repository.stikessuakainsan.ac.id/id/eprint/410

Actions (login required)

View Item View Item