Hubungan Kesejahteraan Spiritual Dengan Kesehatan Mental Mahasiswa/I Keperawatan Stikes Suaka Insan Banjarmasin 2022

NITA NATALIA BUNGAS, 113063C118030 (2022) Hubungan Kesejahteraan Spiritual Dengan Kesehatan Mental Mahasiswa/I Keperawatan Stikes Suaka Insan Banjarmasin 2022. Other thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Suaka Insan Banjarmasin.

[img] Text
113063C118030_Cover.pdf

Download (454kB)
[img] Text
113063C118030_Capther 1.pdf

Download (249kB)
[img] Text
113063C118030_Chapter 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (431kB)
[img] Text
113063C118030_Chapter 3.pdf

Download (402kB)
[img] Text
113063C118030_Chapter 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (370kB)
[img] Text
113063C118030_Conclusion.pdf

Download (156kB)
[img] Text
113063C118030_Abstrak_TOC.pdf

Download (129kB)
[img] Text
113063C118030_Appendices.pdf

Download (3MB)
[img] Text
Manuskrip.pdf

Download (284kB)
[img] Text
113063C118030_Referensi.pdf

Download (234kB)

Abstract

HUBUNGAN KESEJAHTERAAN SIRITUAL DENGAN KESEHATAN MENTAL MAHASISWA/I KEPERAWATAN STIKES SUAKA INSAN Nita Natalia Bungas1, Gertrudis Tutpai2, Maria Frani Ayu Andari Dias3 Email: [email protected] INTISARI Latar Belakang: Masalah kesehatan mental di lingkungan pendidikan tinggi adalah masalah yang semakin menjadi perhatian masyarakat dunia. Kesejahteraan spiritual memiliki hubungan yang erat dengan kesehatan mental. Status kesejahteraan spiritual yang sehat dapat menjadi katalisator untuk masalahmasalah kesehatan mental dan emosional mahasiswa/I. Tujuan Penelitian: Mengetahui hubungan kesejahteraan spiritual dengan kesehatan mental pada Mahasiswa/I Keperawatan STIKES Suaka Insan tahun 2022. Metode: Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif menggunakan rancangan penelitian korelasi dengan desain penelitian crosssectional. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 137 responden pada mahasiswa/i keperawatan STIKES Suaka Insan, yang diperoleh dengan teknik simple random sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner untuk mengukur kesejahteraan spiritual menggunakan Spiritual Health And Life-Orientation Measure (SHALOM) dan untuk mengukur kesehatan mental menggunakan self-reporting questionnaire (SRQ). Analisis data dilakukan dengan uji statistik deskriptif dan inferensial. Hasil: Uji spearman rank pada kedua variable menunjukan bahwa kesejahteraan spiritual tidak memiliki hubungan terhadap kesehatan mental dengan nilai p value (Sig=0,365) > 0,05 (), dengan nilai kekuatan r = -0,078. Kesimpulan: Kesejahteraan spiritual tidak memiliki hubungan dengan status kesehatan mental pada Mahasiswa/I keperawatan. Kata Kunci: Kesejahteraan Spiritual, Kesehatan Mental, Mahasiswa, ¹Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Suaka Insan Banjarmasin ²Dosen Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Suaka Insan Banjarmasin 3Dosen Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Suaka Insan Banjarmasinxiv THE RELATIONSHIP OF SPIRITUAL WELL-BEING WITH MENTAL HEALTH NURSING STUDENTS STIKES SUAKA INSAN Nita Natalia Bungas1, Gertrudis Tutpai2, Maria Frani Ayu Andari Dias3 Email: [email protected] ABTRAK Background: The problem of mental health in the higher education environment is a problem that is increasingly becoming a concern for the world community. Spiritual well-being has a close relationship with mental health. A healthy spiritual well-being status can be a catalyst for students' mental and emotional health problems. Research Objectives: To determine the relationship between spiritual well-being and mental health in STIKES Suaka Insan Nursing Students in 2022. Methods: The type of research used in this research is quantitative using a correlation research design with a cross-sectional research design. The number of samples in this study were 137 respondents to nursing students of STIKES Suaka Insan, which were obtained by simple random sampling technique. Data was collected using a questionnaire to measure spiritual well-being using the Spiritual Health And Life-Orientation Measure (SHALOM) and to measure mental health using a self-reporting questionnaire (SRQ). Data analysis was performed by descriptive and inferential statistical tests. Result: Spearman rank test on both variables shows that spiritual well-being has no relationship with mental health strength value r = -0,078. Conclusion: Spiritual well-being has no relationship with mental health status in nursing students. Keywords: Spiritual Well-being, Mental Health, Students, ¹The Sudent Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Suaka Insan Banjarmasin ²The Lecturer Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Suaka Insan Banjarmasin 3The Lecturer Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Suaka Insan Banjarmasin

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Divisions: S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Abdul Kadir S.Kom
Date Deposited: 15 Aug 2023 01:46
Last Modified: 15 Aug 2023 01:46
URI: https://repository.stikessuakainsan.ac.id/id/eprint/113

Actions (login required)

View Item View Item