Simple Narrative Literature Review : Dukungan Yang Memengaruhi Pemberian Asi Eksklusif Pada Ibu Di Masa Pandemi Covid-19 2022

FIRSTY, FIRSTY ALMA DIENY (2022) Simple Narrative Literature Review : Dukungan Yang Memengaruhi Pemberian Asi Eksklusif Pada Ibu Di Masa Pandemi Covid-19 2022. Other thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Suaka Insan Banjarmasin.

[img] Text
113063C118008_COVER.pdf

Download (397kB)
[img] Text
113063C118008_CHAPTER 1.pdf

Download (131kB)
[img] Text
113063C118008_CHAPTER 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (160kB)
[img] Text
113063C118008_CHAPTER 3.pdf

Download (122kB)
[img] Text
113063C118008_CHAPTER 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (205kB)
[img] Text
113063118008_APENDICES.pdf

Download (946kB)
[img] Text
113063C118008_ABSTRAK_TOC.pdf

Download (119kB)
[img] Text
113063C118008_MANUSCRIPT.pdf

Download (138kB)
[img] Text
113063C118008_CONCLUSION.pdf

Download (73kB)
[img] Text
113063C118008_REFERENSI.pdf

Download (84kB)

Abstract

SIMPLE NARRATIVE LITERATURE REVIEW : DUKUNGAN YANG MEMENGARUHI PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA IBU DI MASA PANDEMI COVID-19 2021 Firsty Alma Dieny1, Sr. Margaretha Martini2, Selly Kresna Dewi3 INTISARI Latar Belakang: Pemberian ASI merupakan makanan yang alami bagi bayi, dimana ASI menyediakan seluruh energi dan nutrien yang dibutuhkan oleh bayi selama bulan pertama kehidupan. Pemberian Asi Eksklusif yang baik dan benar adalah dengan memberikan ASI Eksklusif dari lahir sampai umur 6 bulan dengan tidak memberikan makanan, minuman, atau susu formula, kecuali obat dan vitamin. Di Indonesia sebanyak 96% perempuan telah menyusui, namun hanya 42% saja yang mendapatkan ASI secara Eksklusif. Tentu saja masalah ini menjadi tolak ukur dalam pemberian ASI Eksklusif di Indonesia. Pada kondisi covid-19 yang mulai meresahkan pada awal tahun 2020 meskipun hingga saat ini penularan covid-19 melalui ASI dan menyusui belum terbukti. Tujuan Penelitian: Mengidentifikasi dukungan yang memengaruhi dalam pemberian ASI Eksklusif pada ibu di masa pandemi covid-19. Metode: Metode yang digunakan peneliti literature review menggunakan studi cross sectional kuantitatif dan survei dalam melakukan penyaringan artikel yang ditinjau, menggunakan web of science : BMC Nursing, ScienceDirect dan Google Scholar Hasil: Hasil penelitian yang di dapat dari 11 artikel dukungan yang paling memengaruhi pemberian ASI Eksklusif pada ibu di masa pandemic Covid-19 yaitu dukungan suami dan dukungan keluargalah yang paling memengaruhi Kesimpulan: Hasil studi literature yang di dapat bahwa dukungan yang memengaruhi pemberian ASI Eksklusif yaitu dukungan suami dan dukungan keluarga di masa pandemi Covid-19. Kata Kunci : Dukungan Menyusui, ASI Eksklusif, COVID 19 ¹Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Suaka Insan Banjarmasin 2,3Dosen Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Suaka Insan Banjarmasin

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources
Divisions: S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Abdul Kadir S.Kom
Date Deposited: 15 Aug 2023 01:43
Last Modified: 15 Aug 2023 01:43
URI: https://repository.stikessuakainsan.ac.id/id/eprint/95

Actions (login required)

View Item View Item