ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN GANGGUAN SISTEM ENDOKRIN DIABETES MELITUS TYPE II DENGAN MASALAH KEPERAWATAN UTAMA MANAJEMEN KESEHATAN TIDAK EFEKTIF PADA KELUARGA TN.JR DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS SIKUI

BAMBANG PRIHATIN, S.Kep (2024) ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN GANGGUAN SISTEM ENDOKRIN DIABETES MELITUS TYPE II DENGAN MASALAH KEPERAWATAN UTAMA MANAJEMEN KESEHATAN TIDAK EFEKTIF PADA KELUARGA TN.JR DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS SIKUI. Other thesis, STIKES SUAKA INSAN.

[img] Text (COVER)
FULL KIAN_BAMBANG PRIHATIN (1-11).docx

Download (1MB)
[img] Text (ABSTRACK)
FULL KIAN_BAMBANG PRIHATIN (6-7).docx

Download (28kB)
[img] Text (BAB I)
FULL KIAN_BAMBANG PRIHATIN (12-15).docx

Download (36kB)
[img] Text (BAB II)
FULL KIAN_BAMBANG PRIHATIN (16-17).docx
Restricted to Repository staff only

Download (28kB)
[img] Text (BAB III)
FULL KIAN_BAMBANG PRIHATIN (19-26).docx

Download (35kB)
[img] Text (BAB IV)
FULL KIAN_BAMBANG PRIHATIN (27-32).docx
Restricted to Repository staff only

Download (30kB)
[img] Text (BAB V)
FULL KIAN_BAMBANG PRIHATIN (33-35).docx

Download (27kB)
[img] Text (REFERENSI)
FULL KIAN_BAMBANG PRIHATIN (36-36).docx

Download (27kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
FULL KIAN_BAMBANG PRIHATIN (37-89).docx

Download (1MB)

Abstract

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN GANGGUAN SISTEM ENDOKRIN DIABETES MELITUS TYPE II DENGAN MASALAH KEPERAWATAN UTAMA MANAJEMEN KESEHATAN TIDAK EFEKTIF PADA KELUARGA TN.JR DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS SIKUI Bambang Prihatin1, Sally Pobas2 Email : [email protected] INTISARI Latar Belakang : Keluarga adalah unit terkecil masyarakat yang terdiri dari kepala keluarga dan beberapa anggota yang tinggal Bersama. Diabetes Melitus (DM) adalah gangguan metabolik kronis yang disebabkan oleh kekurangan atau ketidakefektifan hormon insulin. DM yang tidak terkontrol dapat menyebabkan komplikasi serius dan bahkan kematian Tujuan : Mahasiswa mampu merancang dan mengaplikasikan penerapan Asuhan Keperawatan Keluarga dengan DM. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi dan pemeriksaan fisik dengan panduan asuhan keperawatan keluarga, penegakan diagnosa, intervensi dan kriteria hasil menggunakan standar asuhan keperawatan SDKI,SIKI,SLKI tahun 2018. Hasil : Setelah dilakukan asuhan keperawatan pada keluarga Tn.JR, didapatkan hasil adanya perubahan perilaku dan pengetahuan meningkat. Pada perkembangan asuhan keperawatan selama dua hari masalah keperawatan manajemen Kesehatan tidak efektif dan pemeliharaan Kesehatan tidak efektif dapat teratasi sepenuhnya. Kesimpulan : Edukasi dapat meningkatkan keterampilan penderita mengelola diabetes secara efektif dengan pengaturan diet sehat sehingga diharapkan penderita diabetes mampu mencegah komplikasi yang dapat muncul. Kata Kunci : Keluarga, Diabetes, Edukasi 1. Mahasiswa Profesi Ners STIKES Suaka Insan Banjarmasin 2. Dosen STIKES Suaka Insan Banjarmasin FAMILY RESPONSIBILITIES WITH ENDOCRINE SYSTEM DISORDERS WITH TYPE II DIABETES WITH PRIMARY RESPONSIBILITY PROBLEMS ARE INEFFECTIVE IN THE MANAGEMENT OF HEALTH IN THE FAMILY TN.JR'S WILAYAH UPT PUSKESMAS SIKUI Bambang Prihatin1, Sally Pobas2 Email : [email protected] ABSTRACT Background: A family is the smallest unit of a society consisting of the head of the family and several members who live together. Diabetes mellitus (DM) is a chronic metabolic disorder caused by a deficiency or ineffectiveness of the hormone insulin. Uncontrolled DM can lead to serious complications and even death. Objective: Students are able to design and apply the application of Family Nursing Caregiving with DM. Data collection methods used are interviews, observations and physical examination with family nursing caregiving guidelines, diagnosis enforcement, intervention and outcome criteria using SDKI, SIKI, SLKI standard of nurses caregiver 2018. Results: After the nursing care of the family of Mr.JR, the results of the behavioral change and increased knowledge were obtained. Conclusion: Education can improve people's skills to manage diabetes effectively with a healthy diet so that people with diabetes are expected to be able to prevent complications that may arise. Keywords: Family, Diabetes, Education 1. Professional Nurse Students at Suaka Insan College of Health Sciences 2. Lecturer at Suaka Insan College of Health Sciences Banjarmasin

Item Type: Thesis (Other)
Depositing User: Abdul Kadir S.Kom
Date Deposited: 14 Nov 2024 05:33
Last Modified: 14 Nov 2024 05:33
URI: https://repository.stikessuakainsan.ac.id/id/eprint/515

Actions (login required)

View Item View Item