Hubungan Tingkat Pengetahuan Dengan Kepatuhan Menjalani Pengobatan Pasien Pengobatan Tbc Di Puskesmas Puruk Cahu Tahun 2023

Antonius, Tangkeallo (2023) Hubungan Tingkat Pengetahuan Dengan Kepatuhan Menjalani Pengobatan Pasien Pengobatan Tbc Di Puskesmas Puruk Cahu Tahun 2023. Other thesis, STIKES Suaka Insan Banjarmasin.

[img] Text
1130631221026_COVER.pdf

Download (383kB)
[img] Text
1130631221026_BAB 1.pdf

Download (304kB)
[img] Text
1130631221026_BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (309kB)
[img] Text
1130631221026_BAB 3.pdf

Download (253kB)
[img] Text
1130631221026_BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (567kB)
[img] Text
1130631221026_BAB 5.pdf

Download (89kB)
[img] Text
1130631221026_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (224kB)
[img] Text
1130631221026_LAMPIRAN.pdf

Download (3MB)

Abstract

THE RELATIONSHIP BETWEEN KNOWLEDGE LEVEL AND COMPLIANCE IN TREATMENT OF TB PATIENTS AT PURUK CAHU HEALTH CENTER Antonius T , Chrisnawati ., Theresia Ivana . ABSTRACT Background: In order to achieve the goal of adherence to taking TB medication, it is necessary to make it a habit to become a living norm and culture for TB sufferers so that they are aware and independent to live a healthy life. However, raising awareness of adherence to taking TB medication requires an action that can motivate correctly and consistently. The cause of the high prevalence of pulmonary tuberculosis in the people of 1Murung Raya district who are registered at the Puruk Cahu Health Center is the behavior of the people who do not know about the causes, symptoms, and prevention of pulmonary tuberculosis. Objectives: to determine the relationship between the level of knowledge and adherence to undergoing treatment for TB patients at the Puruk Cahu Health Center Method: Type of correlational quantitative research with a cross sectional approach. The sampling technique used the total sampling technique. The number of samples is 40 patients. The research instruments used were a questionnaire about TB treatment knowledge and a medication adherence questionnaire (MMAS-8). Statistical analysis using spearman rank. Results: This study resulted in findings that the majority of TB treatment patients had a relatively good level of knowledge covering aspects of treatment goals, treatment principles, types of drugs, and drug guidelines for pulmonary TB, 23 patients (57.5%) were treated for TB. The majority of TB treatment patients had compliance that was classified as moderate, including incidents of forgetting to take medication, not taking medication, stopping taking medication, and disrupting medication schedules in 17 people (14.5%). Based on the Spearman rank correlation value of 0.582 with a significance level (Approx. Sig) of 0.000, it means that the better the patient's knowledge, the higher the level of medication adherence. Conclusion: The level of knowledge about TB treatment of TB patients is good. The level of adherence to taking TB medication in TB patients is moderate. The level of knowledge about TB treatment has a significant relationship with TB patient adherence to taking TB medication. Keywords: Knowledge, Compliance, TB Patients HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN KEPATUHAN MENJALANI PENGOBATAN PASIEN PENGOBATAN TBC DI PUSKESMAS PURUK CAHU Antonius T1, Chrisnawati 2, Theresia Ivana 3. INTISARI Latar belakang : Dalam rangka mencapai tujuan kepatuhan minum obat TB, perlu dibiasakan menjadi suatu norma hidup dan budaya penderita TB sehingga sadar dan mandiri untuk hidup sehat. Namun demikian, menumbuhkan kesadaran kepatuhan minum obat TB, perlu suatu tindakan yang dapat memotivasi secara benar dan konsisten. Adapun penyebab masih tingginya penyakit tuberkulosis paru pada masyarakat di kabupaten Murung Raya yang terdaftar di Puskesmas Puruk Cahu adalah adanya perilaku masyarakat yang kurang mengetahui tentang penyebab, gejala-gejala, serta penanggulangan penyakit tuberkulosis paru. Tujuan Penelitian : untuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan dengan kepatuhan menjalani pengobatan pasien TBC di Puskesmas Puruk Cahu Metode : Jenis penelitian kuantitatif korelasional dengan pendekatan cross sectional. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik total sampling. Jumlah sampel sebanyak 40 pasien. Instrumen penelitian yang digunakan adalah kuesioner tentang pengetahuan pengobatan TBC dan kuesioner kepatuhan minum obat (MMAS-8). Analisis statistik menggunakan Rank Spearman. Hasil: Penelitian ini menghasilkan temuan yaitu mayoritas pasien pengobatan TBC memiliki tingkat pengetahuan yang tergolong baik meliputi aspek tujuan pengobatan, prinsip pengobatan, jenis obat, dan panduan obat TB Paru pasien pengobatan TBC sebanyak 23 orang (57,5%). Mayoritas pasien pengobatan TBC memiliki kepatuhan yang tergolong sedang meliputi kejadian lupa minum obat, tidak minum obat, berhenti minum obat, dan terganggu jadwal minum obat sebanyak 17 orang (14,5%). Berdasarkan besarnya nilai korelasi Rank Spearman yaitu sebesar 0,582 dengan tingkat signifikansi (Approx. Sig) sebesar 0,000 memiliki arti semakin baik pengetahuan pasien maka tingkat kepatuhan minum obat semakin tinggi. Kesimpulan : Tingkat pengetahuan tentang pengobatan TBC pasien TBC tergolong baik. Tingkat kepatuhan minum obat TBC pasien TBC tergolong sedang. Tingkat pengetahuan tentang pengobatan TBC memiliki hubungan yang berarti dengan kepatuhan minum obat TBC pasien TBC. Kata kunci : Pengetahuan, Kepatuhan, Pasien TBC

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Divisions: S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Abdul Kadir S.Kom
Date Deposited: 10 Jan 2024 00:35
Last Modified: 10 Jan 2024 00:35
URI: https://repository.stikessuakainsan.ac.id/id/eprint/241

Actions (login required)

View Item View Item